Articles for category: Uncategorized

One

Kapolri Gelorakan Visi Indonesia Emas 2045, di Acara Gelar Bakti Kesehatan di Titik 0 IKN

www.onenewsoke.com/ KALIMANTAN TIMUR _ Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo meninjau langsung pelaksanaan puncak acara Hari Bakti Kesehatan dalam rangka HUT Bhayangkara ke-76 di titik 0 kilometer Ibu Kota Nusantara (IKN), Jumat (17/6/2022). Dalam kesempatan tersebut, Sigit mengungkapkan bahwa, kegiatan ini juga menggandeng seluruh elemen bangsa mulai dari organisasi kepemudaan, mahasiswa dan serikat pekerja atau buruh. ...

One

Giat Penanaman Bibit Kopi di Puncak Buluh Jamkul, Begini Tanggapan Bupati Sukabumi

www.onenewsoke.com/ SUKABUMI _ Bupati Sukabumi H. Marwan Hamami menanam bibit kopi di Puncak Buluh, Desa Karanganyar, Kecamatan Jampangkulon, pada Senin (21/03/2022). Penanam bibit kopi tersebut, dalam rangka memperingati hari hutan dan air sedunia. Berdasarkan data yang dihimpun, sebanyak 1000 bibit kopi ditanam dan dibagikan di kawasan tersebut. Proses penanaman, bekerjasama dengan masyarakat, Karangtaruna, Perumda Agro ...

One

Ditundanya Pergantian Nama Plyover Pasupati Jadi Minggu Depan, Ini Kata Ismail

www.onenewsoke.com/ BANDUNG _ Acara peresmian pergantian nama jalan layang (Flyover Pasupati) yang berada di Kota Bandung, yang rencananya dilaksanakan hari ini, ditunda hingga pekan depan Hal tersebut dikatakan langsung oleh Kepala Seksi Operasi UPTD LLAJ Wilayah Dua Dinas Perhubungan Jawa Barat (Dishub Jabar) Ismail saat dikonfirmasi pada Rabu, 24 Februari 2022. Peresmian ditunda hari Selasa ...

One

Dishub dan Polres Lakukan Ini, Saat Inspeksi Keselamatan Kendaraan

www.onenewsoke.com/ Sukabumi _ Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Sukabumi bersama Polres Sukabumi inspeksi puluhan kendaraan angkutan barang di Terminal Benda, Kecamatan Cicurug, Jumat, 28 Januari 2022. Kendaraan yang di inspeksi terutama Angkutan barang yang bersumbu tiga ke atas dari arah Bogor menuju Sukabumi. Kadishub Kabupaten Sukabumi Dedi Chardiman mengatakan, inspeksi kendaraan tersebut unyuk memastikan keselamatan LLAJ ...

One

Poskab Sapu Jagat Cabang Palabuhanratu Diresmikan

www.onenewsoke.com/ Palabuhanratu-Sukabumi _ Yayasan Pendidikan POSKAB Sapu Jagat Pusat dan Cabang, giat laksanakan kunjungan ke wilayah Palabuhanratu dalam rangka Silaturahmi dan Peresmian POSKAB Sapu Jagat Cabang Pelabuhanratu, pada Sabtu(29/1/2022) di Villa Phopo, Kecamatan Cisolok Kabupaten Sukabumi. Terlihat ratusan Iring-Iringan motor dan mobil mulai memasuki halaman Villa Phopo, para anggota ini bukan hanya datang dari Poskab ...

One

Berdalih Bisnis Domba, Uang Ratusan Juta Rupiah Digelapkan Pelaku Berinisial I di Sukaraja

www.onenewsoke.com/ Sukaraja-Sukabumi _ Pelaku penggelapan domba oleh pengelola usaha peternakan di kawasan Pesantren Pajada, Sukaraja, Sukabumi, satu kali mangkir dari tiga panggilan Polresta Sukabumi. Itah Sukawinata pemilik CV. Radika Kodrat Farm (Raka Farm) yang membuka usaha peternakan domba di areal Pesantren Pajada menggelapkan dana pemodal hampir Rp 1 miliar atas kerjasama modal perdagangan domba. “Uangnya ...

One

Menkumham Yasonna Laoly Tandatangani Prasasti Peresmian UKK di Mandailing Natal

www.onenewsoke.com/ Madina _ Menkumham Yasonna Laoly menandatanganani Prasasti Peresmian UKK di Mandailing Natal. Penandatanganan dilakukan saat melakukan kunjungan kerja di Kepulauan Nias, Jumat (28/01). Sebelumnya pada kesempatan yang sama, Menkumham Yasonna juga turut menyaksikan penyerahan Sertifikat Tanah dan Bangunan Hibah yang diserahkan oleh Walikota Gunungsitoli Lakhomizaro Zebua kepada Kepala Kantor Imigrasi Sibolga Saroha Manullang yang ...

One

Menkumham Yasonna Laoly Tandatangani Prasasti Peresmian UKK di Mandailing Natal

www.onenewsoke.com/ Madina _ Menkumham Yasonna Laoly menandatanganani Prasasti Peresmian UKK di Mandailing Natal. Penandatanganan dilakukan saat melakukan kunjungan kerja di Kepulauan Nias, Jumat (28/01). Sebelumnya pada kesempatan yang sama, Menkumham Yasonna juga turut menyaksikan penyerahan Sertifikat Tanah dan Bangunan Hibah yang diserahkan oleh Walikota Gunungsitoli Lakhomizaro Zebua kepada Kepala Kantor Imigrasi Sibolga Saroha Manullang yang ...

One

BREAKING NEWS! Belasan Kapal Milik Nelayan Terbakar, Polisi Arahkan Puluhan Kapal ke Lokasi Lain

www.onenewsoke.com/ Tegal _ Kejadian kapal terbakar kembali terjadi di Kota Tegal. Belasan kapal nelayan yang bersandar di dermaga Dermaga Pelabuhan Niaga PT. Pelindo III (Persero) Cab. Tegal hangus dilalap si jago merah. Kejadian tersebut dibenarkan Kapolres Tegal Kota, AKBP Rahmat Hidayat dan menyatakan jumlah pasti kapal yang terbakar belum diketahui pasti. Polres Tegal Kota, tambahnya, ...

One

BNSP Resmi Akui Sertifikasi Wartawan Indonesia Melalui LSP Pers Indonesia

www.onenewsoke.com/ Simalungun _ Babak baru sejarah pers tertoreh, setelah Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP) secara resmi mengakui Sertifikasi Wartawan Indonesia melalui Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) Pers Indonesia. Dengan demikian, Dewan Pers tidak lagi memonopoli sertifikasi uji kompetensi bagi para wartawan. Kepada media, Sekjen Perkumpulan Perusahaan Media Online Indonesia (MOI) dan Ketum Perkumpulan Wartawan Media Online ...