Mitra Sunda Riau Gelar MUBES ke-2, Ini Tema Yang Dibahasnya
www.onenewsoke.com/ Pekanbaru _ Mitra Sunda Riau (MISURI) adakan Musyawarah Besar ke-2 bertempat di Ball Room Hotel Furaya pada Sabtu (29/1/22). Musyawarah Besar ke-2 Mitra Sunda Riau (MISURI) yang mengambil Tema ” Konsolidasi MISURI dalam meningkatkan silih Asah, silih Asih dan Silih Asuh”, tersebut dihadiri oleh keseluruhan jajaran pengurus MISURI kabupaten se – Propinsi Riau. Turut ...