Articles for category: Hukum & Kriminal

One

Tersangka Pelaku 378 Asal Jepang, Dikawal Polri Deportasi Sampai Diterima Polisi Jepang

www.onenewsoke.com/ JAKARTA _ Polri menyatakan melakukan pengawalan proses deportasi Mitsuhiro Taniguchi hingga diterima oleh pihak Kepolisian di Negara Jepang. Mitsuhiro Taniguchi merupakan tersangka kasus dugaan penipuan bantuan sosial Covid-19 di Jepang. Ia telah ditangkap oleh pihak kepolisian Indonesia dan hari ini akan dipulangkan ke Jepang. “NCB Interpol Indonesia berkerjasama dengan Imigrasi pagi ini telah melakukan ...

One

Pelaku Penganiayaan Terhadap Anggota Koperasi Suruhan Hermayalis, Diciduk Polisi

www.onenewsoke.com/ KAMPAR _ Sebanyak 19 orang tersangka atau pelaku penganiayaan anggota Koperasi Produsen Iyo Basamo, Desa Terantang, Kecamatan Tambang, Kabupaten Kampar, Riau ditangkap Reskrim Polres Kampar, Minggu (19/6/2022). Pelaku penganiayaan tersebut diduga orang suruhan atau bayaran mantan Ketua Koperasi Petani Iyo Basamo Hermayalis. Para pelaku ini tergolong sadis dan bisa menghilangkan nyawa orang, karena mereka ...

One

5 Pelaku Curnak Yang Sudah Lama Resahkan Warga, Dibekuk Polsek Cilograng Banten

www.onenewsoke.com/ BANTEN _ Sudah beberapa bulan meresahkan warga Lebak selatan, akhirnya Polsek Cilograng berhasil menangkap pelaku dugaan tindak pidana pencurian dengan pemberatan (curnak kambing) sebagaimana dimaksud dalam pasal 363 ayat (1) ke-1, 3, 4, 5 KUHP, pada Kamis (16/6/2022) Pukul 16.30 Wib, Depan Mako Polsek Cilograng Banten. Menurut Kapolsek Cilograng AKP Asep Dikdik kepada wartawan ...

One

Pelaku Pengeroyokan Terhadap Wartawan di Palabuhanratu, Berhasil Diringkus Polres Sukabumi

www.onenewsoke.com/ SUKABUMI _ Jajaran Kepolisian Resort (Polres) Sukabumi akhirnya menangkap 2 pelaku pengeroyokan terhadap seorang jurnalis dari media jurnalsukabumi.com saat melakukan kegiatan peliputan, jumat (17/6/2022) Hingga kini Unit Reskrim Polres Sukabumi masih melalukan pengembangan terkait kasus tersebut dan tidak menutup kemungkinan akan ada tersangka baru. “Terkait pemukulan terhadap saudara Ilham Nugraha, Kami Polres Sukabumi sejauh ...

Belasan OTK Aniaya Seorang Wartawan Online Saat Peliputan di RSUD Palabuhanratu, Eman : “Tangkap Semua Pelaku”

www.onenewsoke.com/ SUKABUMI _ Kejadian nahas kembali dialami oleh seorang wartawan media online yang ada di wilayah Kabupaten Sukabumi Ilham Nugraha. Dirinya menjadi korban penganiayaan belasan orang tidak dikenal (OTK) saat meliput tiga warga yang terjatuh dari Jembatan Cimandiri dan tercebur ke Sungai Cimandiri Kecamatan Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, pada Senin (13/6/2022). “Pada saat itu ...

One

Uang Perusahaan Puluhan Juta Rupiah Raib Dicuri, Pelaku Berhasil Diciduk Polisi

www.onenewsoke.com/ SUKABUMI KOTA _ Dalam kurun waktu kurang dari 24 jam, Unit Reskrim Polsek Citamiang berhasil mengamankan seorang terduga pelaku pencurian dengan pemberatan (curat). Dari tangan terduga pelaku, petugas berhasil mengamankan uang tunai sebesar Rp 78,962,000. Kapolsek Citamiang AKP Arif Saptaraharja mengatakan, sebelumnya pihaknya menerima laporan adanya tindak pidana curat, yang terjadi pada hari Senin ...

One

Kerugian Mencapai Miliaran Rupiah, 6 Pelaku Berhasil Diamankan Polisi

www.onenewsoke.com/ JAKARTA _ Satuan Reserse Kriminal Khusus Polres Metro Jakarta Barat membongkar kasus investasi Fiktif suntik modal alat kesehatan dengan total kerugian para korban senilai 65 milyar rupiah Polisi mengamankan sebanyak 6 tersangka, masing-masing tersangka memiliki peranan berbeda beda Kapolres Metro Jakarta Barat Kombes Pol Pasma Royce didampingi Kasat Reskrim Akbp Joko Dwi Harsono mengatakan, ...

6 Pelajar Pelaku Pembacokan Dengan Cerulit, Berhasil Diamankan Polisi

www.onenewsoke.com/ SUKABUMI KOTA _ Jajaran Polsek Sukaraja berhasil mengamankan enam orang pelajar Sekolah Menengah Pertama (SMP) yang notabene anak dibawah umur. Mereka diduga melakukan penganiayaan terhadap pelajar lain berinisial FH (18) di Jalan Raya Cimuncang, Kampung Cimuncang RT06 RW09, Desa Pasirhalang Kecamatan Sukaraja Kabupaten Sukabumi, pada Senin (6/6/2022), sekitar pukul 12.00 WIB. Keenam pelajar yang ...

One

Pengedar 12 Ton Migor Merk Lapama Tanpa Izin Edar, Dibekuk Polisi

www.onenewsoke.com/ BANYUMAS – Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Jateng bersama Polresta Banyumas berhasil mengungkap tindak pidana peredaran minyak goreng kemasan tanpa ijin edar. Hal tersebut disampaikan dalam kegiatan konferensi pers ungkap kasus yang digelar di Mapolresta Banyumas pada Selasa, (31/05/2022) siang. Kegiatan dipimpin langsung oleh Kapolda Irjen Pol Ahmad Luthfi didampingi Dirkrimsus Polda Jateng, ...

One

Pelaku Pembacokan Berinisial LG, Berhasil Diciduk Polisi

www.onenewsoke.com/ JAKARTA _ Kurang dari 1 X 12 jam, Polsek Metro Taman Sari berhasil mengamankan pelaku pembacokan berinisial LG (24), Selasa, 31/5/2022. Korban samsul bahri (24) mengalami luka sobek pada bagian lengan atas sebelah kanan dan punggung sebelah kanan akibat sabetan senjata tajam jenis badik oleh pelaku Kapolsek Metro Taman Sari Polres Metro Jakarta Barat ...